KIM Sukawarta mengadakan sosialisasi kejar Paket C di Desa Sukoreno, antusias warga untuk mengikuti paparan yang di berikan salah satu anggota KIM pun cukup bagus.
Harapan kita ( KIM Sukawarta ) adalah supaya warga di Desa Sukoreno yang buta huruf atau pun yang putus sekolah dapat mengenyam pendidikan yang layak, dan dapat meningkatkan taraf hidupnya.
Selain itu supaya mendapatkan ijazah yang setara, agar dapat bekerja di perusahaan – perusahaan di sekitar Desa Sukoreno.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar